Hari Lahir ke - 56, PMII dan KMNU Unila Lakukan Kajian - PMII UNILA : Dzikir, Fikir, dan Amal Sholeh

19 Apr 2016

Hari Lahir ke - 56, PMII dan KMNU Unila Lakukan Kajian

Rabu (19/4), PMII bersama KMNU Universitas Lampung menggelar kajian Islam dengan tema besar pernikahan.

Acara ini bertempat di Pondok Pesantren Darussa'adah Gunung Terang, digelar dalam rangka peringatan Hari Lahir ke-56 PMII, setelah sebelumnya menggelar acara diskusi publik pada Minggu (17/4).

Menghadirkan pemateri yang cukup berkompeten dalam bidangnya, yaitu Ustad Muhammad Fahrurrizal yang juga merupakan pengasuh pondok Pesantren Darussa'adah

"Sebuah pernikahan harus didasari pada rasa saling pengertian, ada hak suami dan kewajibannya, ada hak istri dan kewajibannya. Semuanya harus didasari pada rasa saling mengerti dan menghargai" Ujar Abah Fahrurrizal sapaan akrab beliau.

Ia juga menambahkan bahwa kewajiban yang paling mendasar seorang suami kepada isteri yaitu menjaga pakaian dan makanan isteri, sedang kewajiban isteri kepada suami yang paling mendasar yaitu izin kemanapun ia akan pergi.

"suami harus mampu menjaga pakaian dan makanan isteri, sedangkan isteri kemanapun ia pergi harus mendapat izin suami, bahkan untuk memukul anak" imbuhnya.

Bagikan artikel ini

Artikel Menarik Lainnya

  • 1 Tahun Jokowi, Sampai Di Mana Mas? Satu tahun pemerintahan Jokowi-JK sudah berlalu. Banyak catatan-catatan penting yang harus kita berikan terhadap jalannya pemeritahan ini. Jokowi yang pad… Read More
  • E-Book Pergerakan Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Komisariat Universitas Lampung menyediakan berbagai e-book yang dapat menunjang keberlangsungan pergerakan organisa… Read More
  • Lagu Pergerakan Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Komisariat Universitas Lampung menyediakan berbagai lagu pergerakan yang dapat di unduh lewat link dibawah ini : Hymne PM… Read More
  • Pra-Mapaba, PMII Unila Introspeksi Diri Sejumlah aktivis Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Komisariat Universitas Lampung menggelar diskusi sore pada Rabu (25/11). Kegiatan ini dilaksanak… Read More
  • PMII Kentingan Kenalkan Karakter Santri di UNS Peringatan Hari Santri perdana tahun 2015 dianggap sebagai momentum penting untuk mengenalkan dan menumbuhkan karakter kesantrian di dunia pendidikan Indone… Read More
Silakan tulis komentar Anda

:)
:(
hihi
:-)
:D
=D
:-d
;(
;-(
@-)
:P
:o
:>)
(o)
:p
(p)
:-s
(m)
8-)
:-t
:-b
b-(
:-#
=p~
x-)
(k)